TATA NILAI “PRIMA”

  1. Profesional : Memiliki kompetensi dan kemampuan dalam  memberikan pelayanan kesehatan yang bermutu
  2. Ramah : Memiliki sikap yang sopan santun pada seluruh masyarakat dan rekan kerja.
  3. Inisiatif dan Inovatif : Memiliki kemampuan untuk bekerja mandiri dengan ide ide kreatif serta memberi terobosan bagi peningkatan pelayana kesehatan.
  4. Malu :  Memiliki budaya malu bila tidak melaksanakan tugas dengan sebaik-baiknya.
  5. Akuntable : Memberikan pelayanan kesehatan sesuai pedoman dan standar pelayanan yang ditetapkan, dapat diukur dipertanggungjawabkan.

 MOTTO “ IKHLAS”

  1. Inovatif : Memiliki ide- ide kreatif serta memberi terobosan untuk peningkatan pelayanan kesehatan.
  2. Komunikatif : Memiliki kemampuan menyampaikan pendapat dengan baik, menyampaikan ide-ide yang mudah dimengerti dan dipahami.
  3. Harmonis   : Memiliki sikap saling menghargai perbedaan pendapat, merangkul bersama di setiap masalah untuk bisa mendapatkan kesepakatan untuk peningkatan mutu puskesmas.
  4. Loyal : Memiliki sikap kepatuhan , kesetiaan dan bekerja semaksimalnya terhadap Instansi  Puskesmas.
  5. Adil : Memiliki  sikap dan tindakan yang objektif dan jujur.
  6. Santun : Memiliki sikap , prilaku  dan komunikasi yang ramah , sopan dan saling menghargai .